Curhat di Medsos, Lina Mukherjee yang Viral usai Makan Babi Kini Dijauhi Temannya

- Jumat, 17 Maret 2023 | 11:31 WIB
Lina Mukherjee, selebgram dan influencer yang mengaku muslim viral usai bikin konten makan babi di TikTok.  (tangkapan layar Instagram)
Lina Mukherjee, selebgram dan influencer yang mengaku muslim viral usai bikin konten makan babi di TikTok. (tangkapan layar Instagram)

JAKARTA,sport.suaramerdeka.comSelebgram dan influencer Lina Mukherjee, wanita mengaku muslim yang bikin konten makan babi di Tiktok  yang viral curhat di media sosial.

Lina Mukherjee mengaku ia dimarahi dan dicaci maki teman-temannya karena membuat konten tersebut.

Kini dia dijauhi rekannya, termasuk temannya dalam bisnis selama ini. Dia mengaku bukan orang yang bebas dari dosa.  

“Akibat mempertontonkan makan babi jadi polemik ini pro dan kontra, ada temanku marah, aku dicaci.  Ada juga ga sudi temenan ama aku lagi,” tulis Lina Mukherjee di akun Instagramnya, Jumat, (17/3/2023).

Baca Juga: Pelatih Eintrach Frankfurt Ramalkan AC Milan Juara Liga Champions 2023, Ini Alasannya

Baca Juga: Perwakilannya Kembali Datangi Old Trafford, Bankir Qatar Serius Akuisisi Manchester United

“Kalau gak sudi temenen ma aku gara-gara babi, berarti urusan bisnis sampe di babi doank ga sampai yang lain,”  ucapnya lagi.

Namun dirinya  mempersilakan temannya itu membencinya karena dia tidak bisa memaksa manusia lain.

Lina mengaku bukan orang yang suci dan dirinya berharap dinaseehati.

“Tapi aku jujur, aku manusia “pendosa bukan suci dan bukan bangga tapi (apa adanya),” ucapnya.

“Tapi knp kalo aku salah dijauhi? bukan dinasehati? jangan liat jelek manusia sebenarnya. Mana ada manusia sempurna! Liat sisi lain manusia tersebut,” terangnya.

Baca Juga: Victor Osimhen akan Tinggalkan Napoli di Akhir Musim, Gabung ke Manchester United?

Baca Juga: Juventus Bantah Rumor Pecat Paul Pogba, hanya Diberi Sanksi Indisipliner

Dia mengucapkan banyak terima kasih pada kekasihnya yang tetap tulus mencintainya.

Halaman:

Editor: Arif Purniawan

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Lirik Sholawat Mughrom

Senin, 20 Maret 2023 | 18:51 WIB

Berikut LIrik Lagu "Insan Biasa" Lesti Kejora

Sabtu, 18 Maret 2023 | 17:16 WIB

Berikut Lirik Lagu "Without U" Dipopulerkan YUJU

Kamis, 16 Maret 2023 | 19:58 WIB
X